Pembekalan PPL Daring Mahasiswa Psikologi Islam UIN Raden Mas Said Surakarta

Hari Kamis, 29 Juli 2021 program studi Psikologi Islam Universitas Islam Surakarta telah mengadakan kegiatan pembekalan PPL atau magang yang diikuti oleh mahasiswa-mahasiswi Psikologi Islam angkatan 2018. Kegiatan ini diselenggarakan secara online melalui zoom meeting yang bertemakan “Magang Merdeka Berakhlak Mulia, Reliensi di Masa Pandemi”. Dengan narasumber ibu Kusnulia Rosita, M.Psi., PSIKOLOG dan moderator ibu…

Read More

Persiapan Pertukaran Mahasiswa Merdeka belajar-kampus merdeka PI IAIN Surakarta Dengan FaPsi Uhamka Sebagai Implementasi Kebijakan MBKM

Surakarta, Senin (19/07/2021) dalam rangka mempersiapkan kurikulum MBKM (Merdeka Belajar Kampus Belajar), Program Studi Psikologi Islam IAIN Surakarta menindaklanjuti program kerjasama dengan Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (Uhamka) untuk menyelenggarakan pertukaran mahasiswa. Persiapan tersebut meliputi kegiatan rapat dan riset khusus yang diselenggarakan untuk mengimplementasi kebijakan MBKM. Rapat yang diselenggarakan via zoom ini dihadiri…

Read More

NGOPSI (NGOBROL PSIKOLOGI) HMPS PSIKOLOGI ISLAM UIN RADEN MAS SAID SURAKARTA

Surakarta – Rabu, 30 Juni 2021, bertempat di Warung Mayan 21, HMPS Psikologi Islam UIN Raden Mas Said Surakarta melaksanakan Ngobrol Psikologi atau yang disingkat NGOPSI dengan tema pembahasan “Kebutuhan Inovasi dalam Psikologi Nusantara”. Kegiatan NGOPSI dihadiri oleh pengurus dari HMPS Psikologi Islam beserta peserta NGOPSI yang merupakan mahasiswa umum dan mahasiswa jurusan Psikologi Islam…

Read More

KKL Daring Mahasiswa Psikologi Islam Tahun 2021

Surakarta- Hari Jumat (25/06/2021) Telah berlangsung acara program Kkl daring mahasiswa program studi psikologi islam melalui online via zoom meeting. Acara KKL daring tahun 2021 ini bertemakan “Menyiapkan Generasi Psikologi Berakhlaqul Karimah: Menjadi Teladan Moderasi Dalam Berinteraksi”. Tujuan kegiatan ini diadakan untuk melaksanakan program kerja fakultas dan program studi, sebagai implementasi kurikulum program studi, serta…

Read More

KKL Prodi Psikologi Islam 2021: Best Practice Moderasi Psikologi dan Integrasi Kurikulum Psikologi-Islam

Jum’at 25/06/2021 Prodi Psikologi Islam Fakultas Ushuluddin dan Dakwah UIN Raden Mas Said Surakarta menyelenggarakan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) secara daring. Mengangkat tema “Menyiapkan Generasi Psikologi Berakhlaqul Karimah, Menjadi Teladan Moderasi dalam Berinteraksi”, KKL menghadirkan empat narasumber dari dua institusi nasional yaitu Biro Psikologi SSDM Kepolisian Republik Indonesia  dan Fakultas Psikologi Universitas Prof. Dr. Hamka…

Read More

PROGRAM STUDI PSIKOLOGI ISLAM ADAKAN DISKUSI PEMBEKALAN KKL DAN PPL

Surakarta, Kamis 10 Juni 2021 siang kemarin Psikologi Islam mengadakan diskusi untuk membahas pembekalan dan pelaksanaan KKL (Kuliah Kerja Lapangan) dan PPL (Praktik Pengalaman Lapangan). Diskusi ini dilaksanakan secara daring (online) melalui zoom meeting dan juga berlangsung secara offline dengan dihadiri beberapa perwakilan dari setiap kelas dari mahasiswa angkatan 2018. Diskusi tersebut dibuka oleh Sekretaris…

Read More

BERBAGI BERKAH RAMADHAN (PSIKOLOGI ISLAM PEDULI)

Surakarta, 29 April 2021 Bulan suci ramadhan merupakan bulan penuh berkah, memaknai semangat tersebut HMPS Psikologi Islam mengadakan kembali kegiatan PIP (Psikologi Islam Peduli) Bersama kita berbagi untuk sesama dan kaum dhuafa. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 29 April 2021 pukul 16.30 WIB kemarin. Sebelumnya HMPS Psikologi Islam telah membuka donasi bagi yang…

Read More

NGABUBURIT BARENG DI ACARA TALKSHOW RAMADHAN

Surakarta- Hari Kamis, tanggal 22 April 2021 tepatnya kemarin. HMPS Psikologi Islam mengadakan acara Talkshow Ramadhan dengan tema “Tren Modernisasi Islam”. Dengan acara ini panitia mengundang narasumberi Habib Anis Habibie Mulachela, yang berdomisili di Pasar Kliwon, Surakarta yang dimoderatori oleh Ahmad Aqiel Azkiya dari prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir atau yang kerap disapa Gus Aqiel.…

Read More